Pelaksanaan Ujian Tengah Semester Genap 2025/2026

SURAT EDARAN
No : 010/STAI.KT/EP/X/2025

Tentang
Pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS)
Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI)
dan Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IAT)

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh.
Kepada seluruh mahasiswa Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) dan Ilmu
Al-Qur’an dan Tafsir (IAT) bahwa pelaksanaan Ujian Tengah Semester (UTS) Semester Ganjil
Tahun Akademik 2025/2026 akan dilaksanakan mulai pada:

Hari/Tanggal : Senin, 20 Oktober 2025
Waktu : Sesuai jadwal masing-masing mata kuliah